9. Yuni Shara
Yuni Shara ternyata juga pernah menjadi salah satu tamu kehormatan di Istana Negara. Tampil cantik dengan mengenakan baju berwarna putih, kesempatan tersebut tak disia-siakan kakak Krisdayanti untuk berfoto bareng dengan Presiden Jokowi.
10. Iis Dahlia
Jika biasanya para artis grogi ketika bertemu dengan Bapak Joko Widodo, lain halnya dengan Iis Dahlia. Penyanyi dangdut senior itu justru tak canggung mengumbar tawa lebar di hadapan sang presiden, ketika mereka berdua sedang berfoto bersama..
Page 5 of 5